Jumat, 11 September 2009

Asal Mula Minyak dan Gas Bumi

I. TEORI ANORGANIK VS ORGANIK

Teori dari Asal mula minyak dan gas bumi pada saat ini dapat diklasifikasikan dari teori anorganik dan organik. Teori anorganik menyebutkan bahwa minyak terbentuk sebagai akibat dari adanya reaksi kimia antara air, karbon dioksida (CO2) dan subtansi anorganik lainnya seperti carbide dan carbonat yang terjadi di bumi. Sedangkan teori organik menyatakan bahwa minyak berasal dari dekomposisi tumbuh-tumbuhan dan binatang yang hidup jutaan tahun yang lalu.

Sebenarnya teori Anorganik diperkuat dengan adanya fakta bahwa minyak dapat diproduksikan dilaboratorium dengan melakukan reaksi kimia dari material-material anorganik, hanya saja fakta geologi menyatakan bahwa material-material anorganik tersebut tidak eksis di muka bumi dengan jumlah yang cukup yang dapat menyebabkan minyak terakumulasi. Secara umum para ilmuwan telah meninggalkan teori anorganik.


Selengkapnya download di sini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar